
Puhu, 28 Januari 2023 - Pemerintah Desa Puhu bersama dengan Dinas PMD Kb. Gianyar melaksanakan kegiatan gotong royong kebersihan di area Kantor Desa Puhu. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai Wujud Bakti dan pelaksanaan tata titi Kehidupan Masyarakat..